Cara memasang facebook like button pada blog

Menempatkan tombol like Facebook pada blog kita, memasang Facebook Like Button pada blog kita memang diperlukan, karena merupakan salah satu cara untuk mempromosikan keberadaan dari blog kita tersebut kepada khalayak umum. Meskipun telah banyak para blogger yang lebih ahli telah menjelaskan uraian tentang bagaimana cara membuat facebook like button pada blog, namun terkadang masih ada saja blogger pemula yang belum memahami caranya. Bagaimana cara memasang Facebook like button pada blog berikut ini akan kita coba bantu untuk membuatnya.

PERTAMA :
Log in ke BLOG - DASHBOARD - RANCANGAN - Edit HTML. Jangan lupa centangi kotak Expand Template Widget

KEDUA :
Tekan Ctrl + F untuk mempermudah kita dalam mencari letak kode
Copy kode berikut ini :
<div class='post-header-line-1'/> untuk menempatkan like button di bawah judul postingan, atau
<data:post.body/> untuk menempatkan like button di bagian bawah postingan

KETIGA :
Copy kode script berikut ini, kemudian letakkan tepat dibawah kode yang tadi kita cari di langkah kedua,

<div id="fb-root"></div>
<script src="http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1"></script>
<fb:like expr:href='data:post.url' show_faces="false
width="80" send="false">
</fb:like>


Keterangan :
untuk tulisan berwarna biru, sesuaikan dengan lebar yang diinginkan
untuk tulisan berwarna merah, ganti dengan true kalau ingin memunculkan send button
contoh : ...send="false">
contoh : ...send="true">


Adapun mengenai penempatan button, tinggla menambahkan kode berikut
<div style='float:right;padding:4px;'>
Masukkan script kode Facebook Like Button disini
</div>

right untuk penempatan button di kanan, left untuk penempatan di kiri
contoh :


<div style='float:right;padding:4px;'>
<div id="fb-root"></div>
<script src="http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1"></script>
<fb:like expr:href='data:post.url' show_faces="true" 
width="80" send="false">
</fb:like>
</div>  





KEEMPAT :
Klik PREVIEW pada halaman Edit HTML untuk meyakinkan bahwa tidak ada kesalahan penulisan dan tempat,...jika tidak ada kesalahan....lanjutkan dengan klik SAVE....

Facebook Like Button kini telah terpasang pada blog kita, semoga bermanfaat, salam hangat.



Komentar

Posting Komentar

Agar ter-index oleh mbah google, alangkah lebih baik anda gunakan Alamat Blog/Website anda, jangan lupa juga untuk klik sponsor yang ada di blog ini, siapa tau bermanfaat buat anda,terimakasih.